Tips dan Trik Tata Rias Make Up Natural

Oleh: Hermi Viana (16)



Tips dan trik tata rias make up natural adalah mengubah penampilan dari bentuk asli dengan bantuan alat kosmetik. Istilah tata rias lebih sering di kenang make up banyak ditujukan pada pengubah wajah. Tujuan tata rias yaitu untuk lebih mempercantik wajah dengan mengeluarkan bagian-bagian yang indah dan menutupi kekurangan pada wajah. Tata rias atau yang disebut make up juga bertujuan untuk rasa percaya diri seseorang.
Bahan yang digunakan untuk make up:
1.      Pembersih,
2.      Pelembab (primer atau moisturizer),
3.      Base make up,
4.      Bulu mata,
5.      Pensil alis,
6.      Lipstik,
7.      Pipi merah,
8.      Riasan mata, dan
9.      Bedak.
Langkah-langkah make up:
1.      Bersihkan wajah sebelum mulai aplikasikan make up.
2.      Biasanya sebelum ber-make up untuk membersihkan wajahmu dari debu dan kotoran. Bila diaplikasikan pada wajah yang kotor make up mu jadi awet dan tidak gampang luntur.
3.      Jaga lupa jaga kelembapan wajah dengan moisturizer
4.      Bukan hanya keberhasilan, kelembapan wajah juga jadi faktor penting yang membuat make up naturalmu makin cerah. Oleh karena itu, setelah cuci muka pakailah moisturizer sesuai dengan jenis kulitmu.
5.      Pilih base make up yang sesuai dengan warna kulit
6.      Base make up seperti foundation bisa meratakan warna kulitmu. Pastikan memiliki warna yang sesuai dengan jenis warna kulit wajah. Pilih juga yang teksturnya ringan sehingga tidak membuat wajahmu terlihat cakey dan terkesan.
7.      Bulu mata
8.      Kita menggunakan bulu mata yang sesuai dengan make up jangan terlalu tebal dan sangat tajam karena kalau merias wajah natural memakai bulu mata yang terlalu tebal dan tajam, itu terlihat tidak sama dengan make up yang digunakan.
9.      Riasan mata
10.  Pada riasan atau make up mata terdiri dari beberapa langkah yaitu eyeshadow, eyeliner dan maskara. Pulaskan eyeshadow pada kelopak matamu sesuai gaya yang diinginkan. Setelah penggunaan eyeshadow selesai, gunakan eyeliner yang berfungsi untuk mempertegar garis mata dan juga membuat mata terkesan dan semakin tajam. Terakhir gunakan makara sesuai yang kita inginkan agar mata kita terlihat lebih menarik.
11.  Lipstik
12.  Kenakan lipstik dengan warna lembut hindari warna ngejreng. Selain itu, bisa mengaplikasikan dengan menggunakan liptint untuk menciptakan kesan bibir yang merona alami.
Kosmetik merupakan suatu bahan yang dapat digunakan untuk mempercantik atau merawat diri untuk merawat dan mempercantik diri sehingga dapat menambah daya tarik dan menambah rasa percaya diri.

Komentar

Postingan Populer

Translate

Total Tayangan Halaman