Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Kehidupan Cinta Masyarakat Modern

Oleh: Muhammad Rizqi Hasan (22) “Cinta”, satu kata yang pendek namun sangat sulit untuk dijabarkan. Para remaja memahami cinta sebagai hasrat erotis. Orang-orang dewasa memahaminya sebagai sebuah tanggung jawab. Para orang tua memahaminya sebagai sebuah penyatuan jiwa. Pemahaman yang salah mengenai cinta dapat mengakibatkan hal-hal negatif yang dulu dianggap tabu, namun sekarang sudah dianggap lumrah. Seks bebas, perselingkuhan, dan penyimpangan seksual merupakan beberapa hal negatif yang disebabkan salah persepsi tentang makna cinta, sehingga manusia-manusia modern sering mengatasnamakan cinta untuk alasan mereka melakukan hal-hal tersebut. Sebenarnya apa yang terjadi dengan masyarakat modern? Melalui artikel ini, saya akan memaparkan nya dengan tambahan saran-saran yang bisa digunakan untuk mengatasi persoalan di atas. Peristiwa-peristiwa menghebohkan terjadi akhir-akhir ini, mulai dari pemerkosaan sesama pria, maraknya hubungan sesama jenis, hingga kasus suami yang te

Postingan Terbaru

Keindahan Wisata Pantai Teluk Hijau

Manfaat Gojek bagi Masyarakat

Manfaat Daun Alpukat bagi Kesehatan Tubuh

Penemuan Terbaru Obat Hepatitis

Cara Cepat Sukses Berbisnis Online

Inovasi Go-Jek

Tips dan Trik Tata Rias Make Up Natural

Pesona Raja Ampat di Ujung Pulau Jawa

Pesona Kawah Ijen

E-Toll, Terobosan Baru Pembayaran Tol

Translate

Total Tayangan Halaman